latest Post

Cara Mengcopy/Backup Save file game PS2 dari USB/Flashdisk ke Memory Card ps2

Terkadang saat kita main game ps2 mengalami kesulitan, bahkan sangat sulit, atau ada juga permainan yang membutuhkan waktu yang relatif lama agar bisa tamat, nah disaat itulah kadang saya merasa sedih bosan. hmm... agar lebih enak maennya lebih baik tinggal copy save-annya aja dari temen... hehehe ya gak?

kali ini saya akan memberikan trik serupa, namun tak sama... (baca aja judul postingan)

bahan - bahan:
  1. PS2 Save Builder (utk USB FLASHDISK) bisa download disini
  2. Save-an game yang sudah agan punya, (bisa copy ke temen/download sendiri, kalo mau download biasa nya banyak di http://www.gamefaqs.com)
  3. DVD ulaunch, kalo belum punya, silahkan bikin dulu/ lihat tutorial pembuatannya di sini (gampang kok)
langkah - langkah :

1.  Estrack dan buka PS2 Save Builder
















2. Open Save-an PS2 agan
















3. Blok semua lalu klik kana dan pilih "extract"


4. Simpan semua file ke dalam folder dgn nama yg sama dgn file yg terlihat diurutan pertama pada kiri layar, contoh : BASLUS-21873
(nama file bisa apa saja tergantung Gamenya).












5. Saat di extract biarkan saja namanya “not used” jangan di ubah. Lalu klik “save”

6. Copy folder tadi ke Flashdisk

7. Colokkan USB Flashdisk dan Memory Card ke PS2 lalu nyalakan PS2 , masukkan DVD-R ulaunch agan

- Setelah Muncul layar uLaunch, browse ke USB Flashdisk (mass:/)

- kamu akan melihat folder “BASLUS-20881″

- Tekan R1 untuk melihat menu (copy,paste,mcpaste,cut dll)



- untuk copy dari USB Flashdisk ke memory card, pilih folder nya tekan O. Kemudian tekan R1 lalu pilih “copy”

- kembali ke layar utama (tekan Segitiga), browse ke Memory Card
(mc0:/ utk slot memory 1, mc1:/ utk slot memory 2)

- Tekan R1 lalu pilih “mcpaste” (jangan gunakan “paste” kadang error)

- setelah selesai semua, RESET PS2 lalu tinggal main deh...

note : untuk copy/backup dari memory card ke USB Flashdisk gunakan cara sebaliknya…..

nah, sekian trik yang bisa saya berikan...
kalo belum jelas, silahkan comment..

sekian dan terima kasih..(^_^)

About Unknown

Unknown
Recommended Posts × +

0 komentar: